Cara Mencari Siaran ANTV di TV Digital yang Hilang 100% Work

Cara Mencari Siaran ANTV di TV Digital – Kominfo (Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia), sudah menganjurkan para pengguna TV analog untuk beralih ke TV digital dalam waktu belakang. Kini tiba saatnya bagi Anda yang belum beralih, segera memasang STB TV digital agar tetap dapat channel favorit.

Namun jika Anda sudah pasang STB TV digital dan tetap saja ada siaran TV yang hilang seperti RCTI, ANTV, SCTV dan lainnya sehingga tidak ada di TV digital. Pasti akan bertanya mengenai salah masalahnya, secara umum channel ANTV, SCTV, RCTI tidak ada di TV digital dikarenakan oleh beberapa faktor.

Dengan kejadian ini tentu saja membuat Anda merasa kesal karena acara TV favorit menjadi tidak bisa disaksikan. Hal itulah yang mengharuskan Anda memprogram dengan mencari siaran TV di TV digital agar nantinya bisa kembali muncul dan ditemukan. Namun dari beberapa kasus, banyak yang bertanya bagaimana cara mencari siaran di TV digital?.

Mengenai hal itu, sebenarnya bukan masalah yang cukup sulit. Namun bagi para pengguna yang baru beralih dari TV analog ke TV digital akan tetap bertanya-tanya caranya. Jika Anda merupakan penggemar siaran ANTV, pada kesempatan kali ini gadgetized.net akan sampaikan cara mencari siaran ANTV di TV digital yang hilang atau tidak ada.

Frekuensi Channel ANTV di TV Digital Terbaru

Namun sebelum lanjut ke pembahasan mengenai cara cari siaran ANTV di TV digital, Anda terlebih dahulu harus mengetahui kode frekuensi saluran ANTV. Karena dengan tahu kode frekuensi inilah nantinya Anda akan lebih mudah dalam mengatur transponder.

Bagi Anda yang belum tahu frekuensi channel ANTV di TV digital terbaru, maka simak berikut ini. Dari berbagai sumber yang kami temukan, frekuensi ANTV ada sedikit perubahan. Namun untuk lebih jelasnya silakan lihat frekuensi ANTV terbaru menggunakan satelit Telkom 4 di bawah ini:

  • 3850 Mhz H 6000 (Provider Bebas)
  • 4180 Mhz H 29800 (Nex)
  • 4060 Mhz H 31000 (K-Vision)

Namun jika Anda sudah menggunakan TV dengan DVB T2 (Digital Video Broadcasting–Terrestrial Second Generation), frekuensi siaran TV akan berbeda. Di mana setiap daerah memiliki frekuensi ANTV TV digital DVB-T2 yang berbeda, lihaf frekuensi berikut:

KOTAFREKUENSI (UHF)
Bogor35
Bekasi34
Bandung29
Banyuwangi35
Balikpapan46
Banda Aceh22
Batam53
Bengkulu22
Ciamis31
Cirebon32
Depok34
Garut32
Gorontalo44
Jambi52
Jakarta47
Jayapura42
Kendari28
Kediri55
Kuningan32
Lampung30
Madiun36
Makassar25
Malang37
Purwakarta31
Pacitan34
Surabaya23
Sumedang39
Tangerang34

Cara Mencari Siaran ANTV di TV Digital

Cara Mencari Siaran ANTV di TV Digital

Jika berhasil mengetahui frekuensi ANTV TV digital di atas, maka selanjutnya mari ke pembahasan cara mencari siaran ANTV-nya. Seperti disinggung di awal, untuk cara menari siaran ANTV sendiri cukup mudah dan sangat simpel. Namun untuk Anda yang masih bingung, tidak perlu khawatir. kami akan sampaikan bagaimana cara mencarinya. Lebih jelasnya ikuti proses pencarian siaran ANTV di bawah ini:

  • Pertama silahkan tekan tombol “Menu” di TV digital.
  • Lalu pilih “Buat Saluran” dan konfirmasi dengan tekan “OK”.
  • Kemudian, pilihlah “Satelit Palapa C2” maupun satelit jenis lain yang akan digunakan.
  • Kemudian lanjut klik pada bagian “Frekuensi TP” dan masukkan “03825.
  • Pada bagian atau kolom “Simbol Nilai” silakan masukkan angka “03199”.
  • Dilanjut memilih “Polaritas” dan pilihlah “H”.
  • Terakhir silakan pilih “Cari” > “Semua / Bebas” dan klik “OK”.

Dengan cara di atas, maka cara mencari siaran ANTV di TV digital sudah berhasil. Anda sudah bisa kembali menyaksikan siaran ANTV dan acara-acara favorit. Bagaimana? mudah bukan cara mencari siaran TV ANTV di atas? Jadi tidak perlu bingung untuk proses mencarinya saat channel atau saluran TV hilang.

Kesimpulan

Demikian kiranya pembahasan yang dapat gadgetized.net sajikan mengenai cara cari siaran ANTV di TV digital yang hilang. Dengan adanya cara mencari siaran TV di atas semoga bisa bermanfaat dan berguna untuk semua yang membutuhkan, terutama bagi Anda yang kehilangan kanal atau channel ANTV.

Sumber Gambar : cnnindonesia.com, surabaya.tribunnews.com